

4 Madzhab (Imam Hanafi, Imam Malik, Imam Syafi’i, Imam Hambali) memiliki keilmuan dan jalur sanad yang jelas kepada Rasulullah, sehingga tak perlu diragukan lagi kebenarannya.
Orang yang beruntung adalah orang yang mampu mendapatkan kebagian di dunia dengan tercukupi urusan ekonominya, dan keluarganya menjadi orang baik, serta mendapatkan kedudukan yang mulia, juga mendapatkan keberuntungan di akhirat dengan mendapatkankan ridha-Nya serta ditempatkan di Surga-Nya. Itulah orang-orang yang beruntung.