

Salah satu ayat yang menjelaskan tentang hamba yang paling takut kepada Allah yaitu ulama yang paling mengenal Tuhannya serta ayat ini sebagai dalil bahwa ulama’ seharusnya takut kepada-Nya.
Islam selalu memberikan inspirasi bagi peradaban umat manusia. Ajarannya bagai magnet yang menarik hati orang yang ingin mencari kebenaran hakiki. …
Ia dikenal sebagai seorang ulama’ yang Zuhud atau tak gila dunia bahkan ia dijuluki Syeh Al Wara’iiyyin atau gurunya orang-orang yang menjaga dari hal-hal yang subhat (belum jelas hukumnya) serta dijuluki ahli qira’ah. Baca selengkapnya
Imam Abdul Wahid bin Zaid dikenal sebagai seorang yang tekun beribadah serta tak terlena akan gemerlapan dunia. Disamping itu, ia sebagai seorang penceramah handal yang selalu menginspirasi banyak orang untuk selalu dekat dengan Allah serta menganjurkan untuk tidak terlena akan gemerlapan dunia yang fana ini.
Manusia mempunyai kelebihan, keunggulan, serta kekurangan masing-masing, tergantung amal perbuatan yang mereka kerjakan. Manusia hanya mampu menilai seseorang dari lahirnya saja karena hal itu sebagai cermin dari dalam dirinya.
Kata “Ulama” merupakan jamak dari kata “Alim” yang berarti orang yang mengetahui atau berilmu. Ini 10 sifat yang harus dimilikinya.
Masyarakat kita butuh panutan yang selalu membimbing, mengayomi bahkan menenangkan ketika terjadi konflik horizontal bukan sebagai penyulut api permusuhan atau kerusuhan. Nabi dan sahabatnya mampu membuat perubahan besar yang tercatat dalam sejarah tidak hanya mengandalkan dari ceramah saja. Ketahuilah Saat Tokoh Agama hanya Mengandalkan Ceramah saja, ini Kejadian yang akan Terjadi
Ma’ruf Al-Karkhi seorang ulama besar yang dikenal karena memiliki doa yang ampuh. Makamnya selalu ramai dikunjungi oleh para peziarah.
Kata “Ulama” merupakan jamak dari kata “Alim” yang berarti orang yang mengetahui. Ulama diidentikkan dengan orang yang pakar dalam bidang ilmu Agama dan mampu mempraktekkan ilmunya.